Sekarang ini tren sepatu kulit memang mengalami sejumlah kenaikan. Hal ini dikarenakan sepatu ini memiliki berbagai macam keunggulan.