Bayar tagihan listrik

Bingung memproses pembayaran listrik bulanan? Jangan khawatir, kini, Anda bisa membayarnya secara online di Bank Sinarmas. Bayar tagihan listrik kini bisa dilakukan kapan saja dan di mana saja melalui aplikasi bernama SimobiPlus.

Bagi para nasabah Bank Sinarmas, Anda bisa melakukan pembayaran langsung melalui aplikasi tersebut. Ingin tahu keunggulan dan caranya? Simaki artikel ini hingga selesai, ya.

Keuntungan Menggunakan SimobiPlus

Bayar tagihan listrik
Bayar tagihan listrik

Sebelum menjelaskan cara-caranya, pertama-tama akan kami jelaskan apa saja keunggulan dari aplikasi tersebut. Untuk lebih jelasnya, Anda bisa menyimaknya berikut ini:

1.  Pembayaran Online Tanpa Ribet

SimobiPlus adalah mobile banking berupa aplikasi yang tersedia untuk HP Android maupun untuk HP dengan sistem iOS. Anda bisa menggunakannya untuk pembayaran, kapan saja dan di mana saja.

Aplikasi ini bisa digunakan untuk membayar tagihan listrik bulanan secara cepat. Bahkan, aplikasi ini juga sangat mudah digunakan, khususnya untuk para pemula yang baru menggunakan aplikasi banking.

2.  Proses Cepat dan Mudah

Pembayaran listrik via aplikasi SimobiPlus sangat mudah. Anda bisa melakukannya langsung secara online dengan hanya membuka smartphone saja. Prosesnya pun sangat cepat sekali. Anda tidak perlu lagi untuk mengantri hanya untuk membayar tagihan listrik. Karena, di SimobiPlus, Anda bisa melakukannya secara instan.

Namun, tetap perhatikan saldo yang Anda miliki. Pasalnya, sistem pembayarannya akan mengambil jumlah saldo yang ada di tabungan.

3.  Banyak Menu Pembayaran

Ada banyak sekali pilihan menu pembayaran. Selain untuk pembayaran listrik, juga menyediakan cukup banyak pembayaran lainnya yang bisa Anda sesuaikan dengan kebutuhan. Nah, silahkan Anda pilih saja sesuai dengan yang Anda inginkan. Pilih menu pembayaran listrik, jika ingin membayarnya.

Atau, bisa memilih menu pembayaran lainnya sesuai dengan yang Anda inginkan. Karena, semua tersedia melalui aplikasi tersebut.

4.  Biaya Admin Termurah

Berbagai pembayaran iuran bulanan di Bank Sinarmas, tidak memakan biaya admin yang mahal. Biaya administrasi untuk pembayaran umumnya hanya memakan Rp2.500 saja. Sangat murah bukan? Dengan begitu, pembayaran online Anda jauh lebih mudah dan juga ringan ketika menggunakan aplikasi SimobiPlus.

Cara Membayar Iuran Listrik di Bank Sinarmas

Membayar iuran listrik kini semakin mudah dan cepat menggunakan aplikasi SimobiPlus. Ingin tahu bagaimana langkah-langkahnya? Yuk, intip penjelasannya berikut ini:

  • Pasang aplikasi SimobiPlus terlebih dahulu
  • Sesuaikan aplikasi dengan sistem operasi (iOS atau Android)
  • Login ke dalam aplikasi
  • Bagi yang belum bisa login, Anda harus menjadi nasabah Bank Sinarmas terlebih dahulu
  • Silahkan login dengan menggunakan ID dan juga password yang sudah dibuat
  • Silahkan cari menu pembayaran iuran listrik
  • Masukkan nomor pelanggan PLN Anda pada kolom yang sudah tertera
  • Cek apakah ID pelanggan sudah sama atau belum
  • Cek juga total pembayaran
  • Jika sudah sesuai, silahkan selesaikan transaksi
  • Pembayaran akan memotong jumlah saldo yang ada pada aplikasi

Bagaimana, mudah bukan? Sistem pembayaran PLN melalui SimobiPlus saat ini sudah membantu banyak orang untuk mempermudah pembayaran kapan saja dan di mana saja. Nah, Anda sudah bisa menggunakannya langsung dengan menjadi nasabah Bank Sinarmas, dan juga memasang aplikasi tersebut.

Kesimpulan

Sistem pembayaran listrik bulanan saat ini sudah semakin mudah dengan hadirnya menu-menu pembayaran yang disediakan oleh Bank Sinarmas. Dengan hadirnya SimobiPlus, Anda bisa mendapatkan layanan pembayaran yang jauh lebih mudah dan juga instan.

Nah, itulah cara bayar tagihan listrik online yang kini semakin mudah melalui Bank Sinarmas. SimobiPlus adalah aplikasi yang bisa digunakan untuk melakukan pembayaran cepat secara online kapan saja dan di mana saja.